
Lloris Pensiun, Mbappe Jadi Kapten Timnas Prancis
Read Time:6 Second
Kylian Mbappe dikabarkan akan menjadi kapten baru timnas Prancis. Mbappe akan menggantikan Hugo Lloris yang kini telah pensiun dari Les Bleus.